Soal Rantai Makanan + Jawaban dan Pembahasan
D. panen padi menurun karena populasi belalang meningkat. Jawaban: A. Pembahasan: Rantai makanan pada ekosistem sawah: padi -> belalang -> katak -> ular -> elang. Jumlah ular menurun karena diburu manusia maka jumlah katak meningkat, belalang menurun, padi meningkat, dan elang menurun.